DramaFever Lapor DMCA agar Kshownow dan iSUBS Dihapus

DramaFever melaporkan pelanggaran Hak Cipta (DMCA) untuk semua tim subbing yang membuat fansub drama dan variety show Korea di seluruh jagad internet. Sebelumnya MySoju, KimchiDrama, dihapus google karena laporan DramaFever dan segera Kshownow dan iSUBS.  

Tkpnya: http://www.google.com/transparencyreport/removals/copyright/domains/kshownow.net/



DramaFever mengirim approval ke DMCA buat jadi legal subber, kalo DMCA ng-approve, Kshownow terancam dihapus. Bahaya nih Running Man ga lagi di hardsubs ma Kshownow dan iSUBS. Cuma ngadelin softsub dong..

Kshownow, melalui Facebooknya: https://www.facebook.com/kshownow.net, meminta para fans untuk mengirim pesan dukungan di Dramafever facebook fanpage agar fansub Kshownow dan iSUBS dan tidak dihapus. Jika mendapat banyak DMCA, maka Kshownow akan benar-benar dihapus dari internet.
 
Quote:
We ask all of you to all message/post on DramaFever's Facebook fanpage about you loving other fansub groups such as Kshownow and iSUBS and stop sending DMCA to us. If we get alot of DMCA, Kshownow will be deleted from the internet. That goes to your favorite subbing team also. Please let us be united in this one in the love of Running man. Even in subbing shows there's a monopolist.

Semoga  iSUBS ga dihapus. Tempat download hardsubs Running Man favorit jew...
Jika beneran dihapus fans Running Man di seluruh dunia bakal banyak yang nangis guling-guling nih....


Related: Rekomendasi Episode Running Man "The Best" atau "Paling"

Update:
iSUBS tidak pernah menerima DMCA dari Dramafever.

Setau gw KSN mendapat DMCA tidak hanya untuk Running Man tapi juga karena mereka memposting drama (yg subnya diambil dari DF). Lain halnya dengan iSUBS yang cuma nge-sub Running Man saja tanpa adfly ataupun advertising lain

Kita tidak mengerti kenapa KSN menyebut-nyebut nama iSUBS di facebook mereka sebagai salah satu pihak yang menerima DMCA karena Running Man. Mungkin tujuannya untuk menyeret iSUBS supaya Dramafever memberi DMCA ke kita juga, atau mungkin juga karena mau minta bantuan dari fans iSUBS untuk menyerang Dramafever. Yang jelas kita tidak suka cara mereka yang seakan2x mewakili iSUBS.

Dan sekali lagi, kita mendapat kabar bahwa KSN melakukan plagiarisme dengan menjiplak typesetting style dari iSUBS untuk episode 123. Silahkan baca facebook iSUBS untuk pengumuman lengkapnya https://www.facebook.com/iSUBS

0 comments:

Post a Comment

 
Powered by Blogger.